Virgoun Tak Hadir saat Daftarkan Gugatan Cerai, Lebih Pilih Manggung Bareng Last Child
JAKARTA, selebritis.id – Penyanyi Virgoun resmi menggugat cerai istrinya, Inara Rusli ke Pengadilan Agama (PA) Jakarta Barat, Kamis (4/5/2023). Namun, sang musisi tidak hadir saat mendaftarkan permohonan cerai. Penyanyi Duka…